ANALISIS SUHU MOTOR LISTRIK 3 PHASA DENGAN SENSOR FT-H50 PADA EXHAUST DUMPER DI PT SUZUKI INDOMOBIL MOTOR PLANT TAMBUN II

Naibaho, Nurhabibah and Megantoro Aryanto, Bayu (2023) ANALISIS SUHU MOTOR LISTRIK 3 PHASA DENGAN SENSOR FT-H50 PADA EXHAUST DUMPER DI PT SUZUKI INDOMOBIL MOTOR PLANT TAMBUN II. Jurnal Elektro, 11 (1): 8. pp. 119-128. ISSN P - ISSN: 2302 - 4712 E - ISSN: 2829 – 6869

[thumbnail of 24Jurnal Elektro Vol 11 No 1 Februari 2023-ISSN 2302-4712, E-ISSN 2829-6869, Feb 2023, hal 94-105 ANALISIS SUHU MOTOR LISTRIK 3 PHASA DENGAN SENSOR FT-H50 NurhabibahN1.pdf] Text
24Jurnal Elektro Vol 11 No 1 Februari 2023-ISSN 2302-4712, E-ISSN 2829-6869, Feb 2023, hal 94-105 ANALISIS SUHU MOTOR LISTRIK 3 PHASA DENGAN SENSOR FT-H50 NurhabibahN1.pdf

Download (1MB)

Abstract

PT. Suzuki Indomobil Motor Plant Tambun II sebagai perusahaan yang
bergerak dalam bidang produksi kendaraan roda dua dan roda empat dihadapkan pada
permasalahan downtime mesin yang diakibatkan oleh kerusakan komponen pada mesin.
Permasalahan yang sering ditimbulkan oleh mesin adalah perihal downtime mesin, yaitu
kondisi dimana mesin berhenti beroperasi, sehingga menghambat kelancaran produksi,
serta menimbulkan kerugian bagi perusahaan. Metode perawatan yang selama ini
digunakan masih bersifat breakdown maintenance, dimana kegiatan perawatan mesin
dilakukan untuk memperbaiki dan meningkatkan kondisi mesin, sehingga mencapai
standard yang telah ditetapkan pada mesin tersebut. Hasil penelitian mengenai motor
listrik 3 phasa terjadi kerusakan pada bearing, karena kurang pengecekan dan preventive
maintenance kurang berjalan, sehingga motor akan bekerja lebih keras lagi dan suhu
motor akan tinggi yang dapat membuat gulungan kumparan pada motor cepat terbakar,
maka ditambahkan sensor temperatur suhu pada motor motor listrik 3 phasa, 50 HP, 4
pole, 37 kWatt, 67 Ampere, 1.450 Rpm, klasifikasi isolasi kelas F, sehingga mengetahui
lebih cepat abnormal pada motor listrik tersebut. Dari kasus tersebut pengambilan data
dilakukan tiap minggu pada bulan Maret - April, terjadi kenaikkan suhu dan arus listrik,
seperti pada bulan Maret suhu mencapai sekitar 57 – 59⁰C dengan arus 50,10 Amprere,
bulan April suhu sekitar 60 – 62⁰C dengan arus 52,25 A, dan bulan Mei suhu sekitar 63
–65⁰C dengan arus 54,95 Ampere, sehingga menghasilkan daya sebesar 29.9 kWatt
pada bulan Maret, bulan April sebesar 31.2 kWatt, dan bulan Mei sebesar 32.8 kWatt.
Pemasangan sensor suhu di area titik panas pada bearing sangat efektif, sehingga suhu
yang pada motor listrik bisa cepat diketahui, sehingga mengurangi terjadinya Downtime
Mesin dan kerusakan lainnya.
Katakunci: Downtime Mesin, Motor Listrik 3 Phasa, Sensor Suhu, Preventive
Maintenance, Breakdown mesin

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > S1 - Teknik Elektro
Depositing User: Ir. Nurhabibah Naibaho, MT
Date Deposited: 22 Feb 2023 09:28
Last Modified: 24 Feb 2023 07:15
URI: https://repository.unkris.ac.id/id/eprint/851

Actions (login required)

View Item
View Item