Analisis Jaringan Ftth (Fiber To The Home) Dengan Teknologi Gpon Di Perumahan Pekayon Indah

slamet purwo santosa, SP Santosa and Rhines Wina Meyliani, Meylani R W (2018) Analisis Jaringan Ftth (Fiber To The Home) Dengan Teknologi Gpon Di Perumahan Pekayon Indah. elektrokrisna, 6 (3): 4. pp. 122-130. ISSN ISSN : 2302-4712

[thumbnail of jurnal 3 jun 2018.pdf] Text
jurnal 3 jun 2018.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Abstrak - Jaringan serat optik adalah salah satu jaringan kabel dengan media
transmisi yang memiliki kelebihan seperti bit rate tinggi, rugi-rugi transmisi rendah, dan
kebal terhadap interferensi elektromagnetik, sehingga serat optik dapat menjadi sistem
komunikasi jarak jauh yang handal. Jaringan yang mampu memberikan performasi terbaik
saat ini adalah jaringan Fiber To The Home (FTTH). FTTH merupakan salah satu
infrastruktur jaringan yang akan dikembangkan di seluruh wilayah Indonesia. FTTH (Fiber
To The Home) ini akan diintegrasikan dengan teknologi Gigabit Passive Optical Network
(GPON). Analisis power budget ini sangat penting dilakukan secara berkala untuk menilai
dan mengevaluasi kelayakan suatu jaringan komunikasi op

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > S1 - Teknik Elektro
Depositing User: Slamet Purwo Santosa
Date Deposited: 14 Apr 2022 06:35
Last Modified: 14 Apr 2022 06:35
URI: https://repository.unkris.ac.id/id/eprint/234

Actions (login required)

View Item
View Item