Sri Hartanto, . (2017) Optimalisasi Sistem Jaringan Kontrol Gardu Terpusat Berbasis Point To Point Dengan Multiplexing TDM. Optimalisasi Sistem Jaringan Kontrol Gardu Terpusat Berbasis Point To Point Dengan Multiplexing TDM, 6 (1): 9. pp. 79-88. ISSN 2302-4712
OPTIMA~1.PDF - Published Version
Download (1MB)
Abstract
Link komunikasi data SCADA pada gardu induk Jatirangon, Cibinong, Miniatur, Gandaria, Pondok kelapa dan Bekasi menggunakan link komunikasi berbasis point to point. Konfigurasi berbasis point to point mengurangi kehandalan link komunikasi antara master station dengan gardu induk. Maka dilakukan optimalisasi sistem jaringan kontrol gardu terpusat dengan sistem multiplexing TDM, hal ini bertujuan untuk mempersiapkan fungsi redundant link pada beberapa gardu induk dengan memanfaatkan sistem multiplexing. Dapat dilihat dari log down gangguan pada bulan Oktober 2016 dengan 1784 kali gangguan, dengan durasi gangguan 302 jam 37 menit 33 detik, dengan presentase kinerja link 93,20%. Dibandingkan dengan data log down pada bulan Februari 2017 dengan jumlah gangguan 34 kali gangguan, dengan durasi gangguan 1 jam 8 menit 29 detik, dengan presentase kinerja link 99,97%.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Fakultas Teknik > S1 - Teknik Elektro |
Depositing User: | Sri Hartanto |
Date Deposited: | 22 Nov 2021 03:50 |
Last Modified: | 22 Nov 2021 03:50 |
URI: | https://repository.unkris.ac.id/id/eprint/160 |